Jumat, 01 Februari 2013

Cara Mendapatkan Uang di Internet

Survey? Langsung dapat Rupiah? Masa iya??

 

Mungkin pertanayan itulah yang ada di benak sobat online semua,. Saya berani katakan ini benar-benar real alias nyata. Program survey ini bernama ipanelonline. Merupakan program survei dari iPanel Online Market Research Co.Ltd, yaitu perusahaan riset pasar yang dilakukan secara online melalui internet. Perusahaan ini berdiri pada tahun 2004 di Shanghai, China. Integritas dan kualitas adalah kunci utama iPanelonline untuk tetap eksis dan berkembang hingga saat ini. Dalam kurun waktu 8 tahun, ipanelonline telah mengembangkan sayap perusahaannya hingga ke beberapa negara, seperti Hongkong, Taiwan, India, Thailand, Indonesia, Malaysia, Australia, New Zealand, Jepang, Korea,Vietnam, Filipina, dll. Untuk wilayah Indonesia, ipanelonline membuka cabang yang bernama id.ipanelonline

 


 

 

 

Caranya gimana?

1. Daftar di www.id.ipanelonline.com. atau klik banner.


 

2. Isi data-data sobat, terusin sampai step terakhir. 
Nah, kadang-kadang pas kita mau daftar, tiba-tiba ada tulisan Your IP, use more than the limit number of times. Sobat ga usah bingung, saya juga pas mau daftar kayak gitu. Itu karena IP address kita yang ga stabil, atau sudah pernah dipake orang laen. Solusinya dartar di warnet atau pake komputer   laen. Saya aja dulu pake komputer kakak.
 
3. Selesaikan survey di menu Online Survey, menu ini terdapat di sebelah atas, selesaikan semua survey yang ada. Sekedar saran dari saya jangan meremehkan poin kecil, karena untuk payout minimal 2000 poin. Tapi syaratnya sobat harus menjawab survey dengan jujur dan tidak bermain curang. 


Namun selain ngisi survey, program id.panelonline ini juga menyediakan sarana untuk meraup poin dengan cara lain...

1. My Opinions; Masuk ke menu Opinions, lalu pilih My opinions. Isi pendapat sobat seperti sobat update status di facebook dan jangan lupa masukan kode verifikasinya, lalu submit, maka sobat akan mendapatkan 1 poin. Lumayan...hehe..




 

2. My Comments; Masuk ke menu Opinions seperti diatas, lalu pilih My comments. Isi komentar sobat seperti my opinions diatas dan jangan lupa masukan kode verifikasinya, lalu submit Lumayan lagi, sobat bisa dapat tambahan poin tiap hari..


3. Invite Friends, ini merupakan cara terakhir. Sobat masuk ke menu Online Survey. Liat sebelah kanannya, ada tulisan member invitation dan suatu link website. Sobat bisa mengajak temen-temen sobat berpartisipasi dalam survei ini dengan mengklik tulisan email itu atau meng-copy link tersebut. Wahh, lumayan lagi buat dapet tambahan poin..hehe..

 


 

  Untuk penukaran uang, klik menu redeem. Lalu pilih jumlah uang yg sesuai dengan poin sobat. Penukaran uang ini bisa dilakukan melalui paypal. Penukaran poin yaitu :
2000point:20000 ribu/IDR
5000point:50000 ribu/IDR 
10000point:100000 ribu/IDR


 


 

 

 

Selamat bekerja meraup rupiah..hehe.

 

Daftar langsung di www.id.ipanelonline.com 

Sumber : http://izzy-earn.blogspot.com/2012/03/cara-dapat-uang-dari-internet4.html

1 komentar:

Hasmaul mengatakan...

naruchigo

Posting Komentar